Pada termometer celcius,titik didih air adalah 100 derajat C. Pada termometer Fahrenheit nilai ini

Salam sejahtera,

Maka suhu 100 derajat C pada suhu Farenheit adalah 212 Fahrenheit

Diketahui :

Suhu = 100Derajat Celcius

Ditanya :

Suhu pada Fahrenheit

Dijawab :

CELCIUS\ ke \ FAHRENHEIT = \frac{9}{5} .C + 32 \\\\ = \frac{9}{5} . 100 + 32 \\\\ = 180 + 32 = 212 \ derajat\ Fahrenheit

  Soal tersebut membahas tentang mengkonversikan satuan suhu ke satuan suhu lainnya. Suhu adalah pengukuran seberapa panas objek . Suhu memiliki satuan Internasional yaitu kelvin, meskipun Indonesia sendiri lebih ke Celcius namun tetap satuan Internasional dunia dalam pengukuran suhu adalah Kelvin.

Dan, berikut adalah pengukuran suhu dari Celcius ke Suhu lainnya :

Celcius ke Fahrenheit

C => F \\\\ F = \frac{9}{5} . C + 32

Celcius ke Reamur

C => R \\ R = \frac{5}{4} . R

Celcius ke Kelvin

C => K \\ K = K - 273

   Dan alat untuk mengukur suhu adalah termometer, contoh jenis termometer adalah,

  1. Termometer air Raksa
  2. Termometer Alkohol
  3. Termometer Bimetal
  4. Termometer KristaL air
  5. Termometer dinding

Pelajari Lebih Lanjut :

Sebutkan 4 jenis termometer berdasarkan skalanya

brainly.co.id/tugas/24464

Soal Lainnya :

brainly.co.id/tugas/24464

brainly.co.id/tugas/24464

DetaiL jawaban :

Mapel : Fisika

Kelas : 7

bab : Kalor dan perubahan suhu 4

Kode soal : 6

Kata Kunci : 100 derajat celcius, fahrenheit, Termometer

Kode kategorisasi : 7.6.4


LihatTutupKomentar