1. Saling sapa ketika bertemu dijalan. Interaksi ayah dan ibu. anak dengan orang tua. murid dengan gurunya
2. Media kontak sekunder biasanya media komunikasi seperti telfon, atau sosial media. Bisa juga melalui orang ketiga
3. Antarindividu: berjabat tangan, bercakap cakap, saling menegur, atau bahkan bertengkar
4. Kompetisi/ persaingan: Dengan adanya persaingan, pihak yang gagal akan menyadari kekurangannya, dan keinginan untuk mengatasinya. Dari proses persaingan ini akan mudah pula diketahui individu-individu yang menonjol. Individu yang mempunyai kelebihan akan menarik perhatian individu lainnya.
5. Kerjasama dalam kantor kantor dagang atau pabrik, Kerjasama kelompok sekolah
6. Asimilasi merupakan proses dua atau lebih kebidayaan yg berbeda, yg berkembang menjadi satu kebudayaan yang baru. Kebudayaan yg satu diresapi oleh yg lain dan sebaliknya. cita cita, tujuan, sikap dan nilai, lama kelamaan dilebur atau berkembang bersama dan melahirkan sesuatu yg baru sbg hasil kombinasi berbagai unsur yg berbeda tadi. Jadi, asimilasi hanya terjadi bila ada org atau golongan pendatang dengan kebudayaan yang berlainan.
7.
8.